Jumat, Oktober 18, 2024

Kemenparekraf Gandeng Dulux Let’s Colour Gelar Pameran Perdana ‘Art Mandalika’

JAKARTA, (TANHANANEWS) -- Kemenparekraf menggandeng produsen cat Dulux Let’s Colour menggelar pameran perdana “Art Mandalika” di Galeri Taman Budaya, Mataram, Nusa Tenggara...

Menparekraf Dorong Penggunaan Konten Digital Desa Wisata Pandanrejo Kaligesing Purworejo untuk Perkuat Promosi

TANHANANEWS.COM, Jakarta -- Menparekraf Sandiaga Uno, melakukan kunjungan ke Desa Wisata Pandanrejo, Kecamatan Kaligesing, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, dalam rangkaian visitasi 50...

Kolaborasi Kemenparekraf dengan Air New Zealand Perkenalkan Tren Baru Pariwisata Bali Pascapandemi

JAKARTA, (Tanhananews) -- Program kolaboraasi antara Kemenparekraf dengan Air New Zealand adalah dalam rangka menyambut pengoperasian kembali rute Auckland - Denpasar...

Mahasiswa Poltekpar Bali Ciptakan Sistem Informasi Akuntansi Desa Wisata

TANHANANEWS.COM, Jakarta -- Mahasiswa Program Studi Manajemen Akuntansi Hospitality (MAH) Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Bali menciptakan sistem informasi akuntansi untuk pengelolaan desa wisata....

Menparekraf Sambut Wisman Pertama di Tahun 2023

TANHANANEWS.COM, Bali -- Menparekraf/Kabaparekraf Sandiaga Salahuddin Uno didampingi Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menyambut wisatawan pertama yang...

Wamenparekraf: Pengembangan Karakter IP Jadikan Komik Lebih Beragam

JAKARTA, TANHANANEWS.COM -- Terdapat peluang besar bagi seniman komik di Indonesia dengan melihat pengembangannya menuju arah Intellectual Property (IP). Juga ada banyak...

Direksi InJourney Terpukau Pelayanan Dagi Abhinaya Borobudur

TANHANANEWS.COM, Jakarta -- Pegunungan Menoreh berjajar dikejauhan memagari lanskap kawasan Borobudur yang masih permai. Sementara kemegahan Candi Borobudur menjadi titik utama bagi...

Menparekraf: WCCN Grand Tour Series Dorong Pengembangan “Sport Tourism”

JAKARTA, TANHANANEWS.COM -- Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi kehadiran Women’s Cycling Community Nusantara (WCCN) Grand Tour Series 2023 sebagai salah satu event...

Parade Seni Budaya WJNC Jadi Momentum Kebangkitan Parekraf di Kota Yogyakarta

TANHANANEWS.COM, Jakarta -- Menparekraf Sandiaga Uno membuka pagelaran seni budaya Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) yang menjadi puncak acara ulang tahun Kota...

Wapres Tinjau Kunjungan Wisatawan di TMII Pascarevitalisasi

JAKARTA, TANHANANEWS.COM -- Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin bersama Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin meninjau kunjungan wisatawan Taman Mini Indonesia Indah...

Kampung Heritage Kajoetangan Jatim Masuk 75 Besar ADWI 2023 Lewat Wisata Tematik

JAKARTA, TANHANANEWS.COM -- Dalam rangkaian Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2023, Menparekraf Sandiaga Uno mengunjungi Desa Wisata Kampoeng Heritage Kajoetangan, Malang, Jawa...

Tinjau View Point di Labuan Bajo, Wamenparekraf Ajak Pemda Berinovasi

TANHANANEWS.COM, Jakarta -- Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo mengajak Pemerintah Daerah dan berbagai pihak terkait untuk terus berinovasi mengembangkan sektor pariwisata di destinasi super...